Lautan massa kembali menyambut capres Prabowo Subianto di Karawang, Jum'at (29/3/19). Saking ramainya, banyak yang berpendapat bahwa kubu sebelah kejang-kejang.
Apalagi Karawang merupakan wilayah Jawa Barat dimana Gubernur Ridwan Kamil terang-terangan mendukung paslon nomor urut 01.
Pemandangan ribuan massa di Karawang ini sekaligus menjadi bukti bahwa Prabowo mendapatkan dukungan dari rakyat Indonesia.
Tidaklah Prabowo berkampanye, kecuali masyarakat merindukan dan menghadirinya. [Tarbawia]
Advertisement
EmoticonEmoticon