Rumah konsep pesanstren

Masa Tenang, Sandi Lakukan Amalan Menakjubkan

- April 14, 2019


Memasuki masa tenang sejak 14 sampai 16 April 2019, Sandiaga Salahuddin Uno melakukan amalan yang menakjubkan.

"Rencananya akan umrah dan tentunya beribadah, ikhtiar manusia sudah maksimal, tentunya optimal kami kerjakan," kata Sandi di Kebayoran Baru, Sabtu (13/4/19)

Ibadah sebagai bentuk tawakkal, kata Sandi merupakan wujud ketergantungan seorang hamba kepada Tuhannya.

"Sekarang kita harap kepada jalan dari Allah, ridho dari Allah itu yang jadi fokus kita," lanjutnya. 

Bukan Umrah Politik


Sandi menegaskan, dirinya berangkat umrah untuk mendoakan bangsa Indonesia sekaligus yang akan menggelar hajatan pesta demokrasi.

"Kita ingin beribadah untuk kelancaran proses pemilu jujur dan adil, pemilu yang insya Allah bisa membawa Indonesia yang menang, Indonesia yang adil dan makmur," tegasnya. [Tarbawia]
Advertisement


EmoticonEmoticon

 

Start typing and press Enter to search